#SIP TES KEPRIBADIAN ONLINE
#SIP TES KEPRIBADIAN ONLINE
TES KEPRIBADIAN ONLINE
buat teman-teman yang penasaran dengan tes kepribadian online itu apa berikut sedikit penjelasan tentang tes kepribadian online tentang 16 personality.
demikian sedikit penjelasan tentang tes 16 kepribadian.
untuk cara pengerjaannya teman-teman bisa lihat video dengan klik link dibawah ini
https://www.youtube.com/watch?v=NQecn4nRmTo&t=620s
TES KEPRIBADIAN ONLINE
buat teman-teman yang penasaran dengan tes kepribadian online itu apa berikut sedikit penjelasan tentang tes kepribadian online tentang 16 personality.
Myer Briggs Type
Indicator atau 16 kepribadian
MBTI adalah singkatan
dari Myer Briggs Type Indicator yang telah dikembangkan oleh wanita
bernama Katherine Cook Briggs dan putrinya bernama Isabel Briggs
Myer. MBTI merupakan sebuah tes kepribadian yang dinyatakan paling akurat dan
mudah digunakan. MBTI memiliki 4 skala kecenderungan dimana :
Extrovert vs Introvert.
Sensing vs Intuition.
Thinking vs Feeling.
Judging vs Perceiveing.
Sedangkan tipenya
sendiri terbagi menjadi 16 bagian yang diperjelas dan lebih terperinci lagi.
Masing-masing sifatnya akan dijelaskan dalam artikel berikut ini.
1. ENFJ – The Givers
ENFJ dijelaskan sebagai
seseorang yang Extraversion yaitu mereka yang memiliki hubungan atau jaringan
perkenalan yang luas.
2. ENFP – The Inspirers
Ciri umum ENFP adalah
Berorientasi pada
proyek.
Cerdas dan mampu serta
hangat sehingga membuat banyak orang tertarik
Sangat intuitif dan
perseptif tentang orang lain.
Dapat bekerja sama dan
memiliki keterampilan komunikasi verbal yang baik.
Cenderung menempatkan
kebutuhan orang lain dibanding dirinya sendiri.
3. ENTJ – The
Fieldmarshal/The Executives
ENTJ merupakan pribadi
yang Extroversion atau terbuka dan memiliki hubungan dan jaringan luas dengan
siapapun, Intuition yakni orang yang senang akan hal abstrak dan belum jelas
tujuannya.
4. ENTP – The
Visionaries
ENTP merupakan pribadi
yang Extroversion yakni memiliki hubungan dan jaringan luas dengan siapapun dan
dimanapun. Intuition yakni mereka yang mendulukan hal abstrak dibandingkan hal
yang konkrit.
5. ESFJ – The caregiver
pribadi ESFJ dimana
mereka menggunakan perasaan pribadi dalam menentukan keputusan, serta Judging.
Yakni mereka yang lebih suka membuat perencanaan terlebih dahulu baru
menjalankannya.
6. ESFP – The
Performers
ESFP adalah
Extroversion yaitu mereka yang bisa membangun jaringan dengan luas. Sensing,
yakni mereka yang tidak suka akan hal abstrak dan lebih suka hal konkret.
Kemudian Feeling, yaitu melibatkan masalah pribadi dalam mengambil keputusan
dan terakhir yakni Perception. Dimana mereka lebih menyukai kesepakatan yang
diambil dibandingkan menjadi seseorang yang merencanakan segala hal lebih dulu.
7. ESTJ – The
Guardians
ESTJ adalah
Extroversion yaitu mereka yang bisa membangun jaringan dengan luas. Sensing,
yakni mereka yang tidak suka akan hal abstrak dan lebih suka hal konkret. Kemudian
Thinking yakni mereka yang berpikir objektif dalam berbagai hal dan Judging,
yakni mereka yang senang membuat rencana dulu baru menjalankannya.
8. ESTP – The Doers
a ESTP yakni
Extroversion yaitu orang yang senang akan jaringan dan hubungan yang luas.
Sensing yakni mereka yang berpandangan realistis dan menilai hal dengan
konkret. Thinking yaitu mereka yang berpikir objektif tanpa melihat siapapun
itu, dan Perception dimana mereka membuat keputusan berdasarkan kesepakatan.
9. INTP – The Thinkers
INTP yakni
Introversion yaitu orang yang senang akan hal yang tenang dan tidak terlalu
suka mengenal dunia luas. Intuition, yakni mereka yang sebenarnya menyukai hal
abstrak dan berkaitan dengan masa depan. Thinking yaitu mereka yang berpikir
objektif tanpa melihat siapapun itu, dan Perception dimana mereka membuat
keputusan berdasarkan kesepakatan.
10. INTJ – The
Masterminds
INTJ berarti
Introversion atau seseorang yang tidak suka akan hubungan dan dunia luar.
Intuition dimana mereka membicarakan hal yang bersifat masa depand an belum
jelas atau abstrak. Thinking merupakan dimensi dasar mereka dimana mereka suka
menilai dan berpikir sebelum bertindak dan sangat objektif. Judging merupakan
mereka yang merencanakan berbagai hal sebelum bertindak.
11. INFP – The Idealist
INFP berarti
Introversion atau seseorang yang tidak suka akan hubungan dan dunia luar.
Intuition dimana mereka membicarakan hal yang bersifat masa depan dan belum
jelas atau abstrak. Feeling yaitu mereka memutuskan berbagai hal dengan
perasaan dan menyangkut pribadi serta Perception yakni pemikiran yang
terbuka dan cenderung menunda keputusan demi kesepakatan.
12. INFJ – The
Counselor
INFJ berarti Introversion
atau seseorang yang tidak suka akan hubungan dan dunia luar. Intuition dimana
mereka membicarakan hal yang bersifat masa depand an belum jelas atau abstrak.
Feeling yaitu mereka memutuskan berbagai hal dengan perasaan dan menyangkut
pribadi serta Judging yang mana mereka mengutamakan rencana baru melakukan hal
selanjutnya.
13. ISFJ – The
Nurturers
ISFJberarti
Introversion atau seseorang yang tidak suka akan hubungan dan dunia luar.
Sensing yaitu mereka yang mengenal hal-hal secara konkret atau nyata.
Feeling yaitu mereka memutuskan berbagai hal dengan perasaan dan menyangkut
pribadi serta Judging yang mana mereka mengutamakan rencana baru melakukan hal
selanjutnya.
14. ISFP – The Artist
ISFP berarti
Introversion atau seseorang yang tidak suka akan hubungan dan dunia luar.
Sensing yaitu mereka yang mengenal hal-hal secara konkret atau nyata.
Feeling yaitu mereka memutuskan berbagai hal dengan perasaan dan menyangkut
pribadi serta Perception yakni pemikiran yang terbuka dan cenderung menunda keputusan
demi kesepakatan.
15. ISTJ – The
Inspector
ISTJ berarti
Introversion atau seseorang yang tidak suka akan hubungan dan dunia luar.
Sensing yaitu mereka yang mengenal hal-hal secara konkret atau nyata Thinking
merupakan dimensi dasar mereka dimana mereka suka menilai dan berpikir sebelum
bertindak dan sangat objektif. Judging merupakan mereka yang merencanakan
berbagai hal sebelum bertindak.
16. ISTP – The
Mechanics
ISTP berarti
Introversion atau seseorang yang tidak suka akan hubungan dan dunia luar.
Sensing yaitu mereka yang mengenal hal-hal secara konkret atau nyata Thinking
merupakan dimensi dasar mereka dimana mereka suka menilai dan berpikir sebelum
bertindak dan sangat objektif. Perception yakni pemikiran yang terbuka dan
cenderung menunda keputusan demi kesepakatan.
untuk cara pengerjaannya teman-teman bisa lihat video dengan klik link dibawah ini
https://www.youtube.com/watch?v=NQecn4nRmTo&t=620s